Article Detail
CHARACTER BUILDING Cc5
Saat ini peserta didik minim pengetahuan karakter karena masyarakat lebih mengutamakan pengetahuan koknitif. Untuk memenuhi tantangan tersebut maka SMP Tarakanita 4 banyak melakukan kegiatan untuk membentuk karakter peserta didikkhususnya karakter Tarakanita.Salah satu bentuk kegiatan pembiasaan dan keteladanan agar terwujud pribadi berkarakter Tarakanita adalah melalui Character Building Cc5.
Kegiatan ini dilakukan di Bumi Mandiri Centre selama tiga hari dari tanggal 18-20 Juli 2014. Kegiatan ditujukan kepada peserta didik baru agar siap menghadapi segala hal kedepan dengan sikap yang berkarakter tarakanita. Peserta didik baru berjumlah 200 orang dapat mengikuti kegiatan secara keseluruhan.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment